JOMBANG – Sebanyak 22 Personil Relawan diterjunkan untuk membantu warga Terdampak bencana erupsi gunung semeru dilumajang Jawa Timur. Rabu (08/12/2021). Tim sinergi kebaikan warga Jombang terdiri dari unsur Tanggap Bencana Baznas Jombang, Public Safety Center (PSC) kab. Jombang, Sahabat Bagana Ansor Jombang, dan LDS Roushon […]
